Siaga Banjir, Pemdes Mekarmukti Tinjau Luapan Air Dari Kali Cilemahabang

Bekasi , aspirasidirect.com– Desa Mekarmukti, bersama BPD, Kepala Dusun, ketua RW, Babinsa, dan Staf, Karang Taruna, meninjau lokasi banjir di Kampung Rawalintah RT 02/02 dan RW 12, Desa Mekarmukti, Kecamatan Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, pada Sabtu (6/1/2024).

Dari hasil peninjauan, diketahui bahwa banjir disebabkan oleh luapan Kali Cilemah Abang. Tanggul kali tersebut tidak mampu menahan debit air yang tinggi, sehingga air masuk ke pemukiman warga. Selain itu, kolam retensi yang ada juga tidak berfungsi maksimal.

Malam harinya, Kepala Desa Mekarmukti langsung meninjau warganya yang terdampak banjir. Ia memberikan bantuan berupa makanan, pakaian, dan kebutuhan pokok lainnya.

Kepala Desa Mekarmukti mengatakan, pihaknya akan berkoordinasi dengan pihak terkait untuk mengatasi masalah banjir di Desa Mekarmukti. Ia berharap, banjir tidak terjadi lagi di masa depan.(red).

  • Related Posts

    Miris, Aksi Pemalakan di Cikarang Berujung Pembacokan

    Bekasi,  aspirasidirect.com  –  AEP (45) seorang pria paruh baya dibacok seseorang diduga Preman. Aksi pemalakan tersebut dilakukan lantaran korban menolak memberikan uang kepada pelaku di Harapan Baru, Desa Cikarang Kota,Kec.…

    Babinsa Koramil 1313 Banjar Hadir Dalam Giat Posyandu

    Ciamis, aspirasidirect.com  –  Dalam rangka membangun Sinergitas dan kebersamaan pada kegiatan pelayanan Kesehatan masyarakat untuk mewujudkan generasi yang sehat,Babinsa mendampingi Dinas PKM Banjar 3, melaksanakan kegiatan Posyandu Balita. Kegiatan berlangsung…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    BERITA UNTUK ANDA

    Miris, Aksi Pemalakan di Cikarang Berujung Pembacokan

    Miris, Aksi Pemalakan di Cikarang Berujung Pembacokan

    Babinsa Koramil 1313 Banjar Hadir Dalam Giat Posyandu

    Babinsa Koramil 1313 Banjar Hadir Dalam Giat Posyandu

    Bekasi United Unggul 2-1 Atas ASAD Purwakarta Dalam Babak 26 Piala Suratin U17

    Bekasi United Unggul 2-1 Atas ASAD Purwakarta Dalam Babak 26 Piala Suratin U17

    Anggota Koramil 1316 Pamarican Kodim 0613 Ciamis Turut Mengikuti Jalannya Pembangunan TPT

    Anggota Koramil 1316 Pamarican Kodim 0613 Ciamis Turut Mengikuti Jalannya Pembangunan TPT

    Naga Swalayan Tambun Terbakar

    Naga Swalayan Tambun Terbakar

    Calon Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang Bersama Nyumarno Hadiri Acara Tasyakuran dan Peresmian SOR

    Calon Bupati Bekasi Ade Kuswara Kunang Bersama Nyumarno Hadiri Acara Tasyakuran dan Peresmian SOR