Densus 88 Menangkap Terduga Teroris di Karawang

Karawang,  aspirasidirect.com – Penmas Divisi Humas Mabes Polri, Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan terduga teroris yang ditangkap diduga terafiliasi dengan kelompok pendukung Islamic State of Iraq and Syiria (ISIS).

“Pada hari Sabtu, 15 Juni 2024 telah dilaksanakan penegakan hukum terhadap tersangka berinisial AAR yang terafiliasi dengan kelompok pendukung ISIS di Kabupaten Karawang atas keterkaitannya dalam aktivitas terorisme,” ungkap Trunoyudo dalam keterangannya.

Lebih lanjut Trunoyudo mengatakan, saat penangkapan AAR pihak Densus 88 juga mengamankan beberapa barang bukti yang berhubungan dengan aksi teror yang akan dilakukan oleh tersangka.

“Diamankan juga beberapa komponen elektronik dan bahan peledak yang akan digunakan oleh tersangka dalam melakukan aksi teror,” tandasnya.(*).

  • Related Posts

    Kodim 0509/Kab Bekasi Giat Operasi Bantuan TNI Penanganan Konflik Sosial Sebelum, Selama, dan Sesudah Pilkada Serentak

    Bekasi, aspirasidirect.com  –  Dalam rangka mendukung tugas pokok Kodam Jaya, Kodim 0509/Kab. Bekasi menggelar kegiatan Latihan Posko 1 “Waspada Karta XXIV” Korem 051/Wkt Tahun 2024. Kegiatan ini dibuka secara resmi…

    Panwascam Karang Bahagia Lantik 172 PTPS

    Bekasi, aspirasidirect.comPanitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) Karang Bahagia melantik dan mengambil sumpah janji petugas Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) dan bimtek tentang pengawasan pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur dan Bupati dan…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    BERITA UNTUK ANDA

    Kodim 0509/Kab Bekasi Giat Operasi Bantuan TNI Penanganan Konflik Sosial Sebelum, Selama, dan Sesudah Pilkada Serentak

    Kodim 0509/Kab Bekasi Giat Operasi Bantuan TNI Penanganan Konflik Sosial Sebelum, Selama, dan Sesudah Pilkada Serentak

    Panwascam Karang Bahagia Lantik 172 PTPS

    Panwascam Karang Bahagia Lantik 172 PTPS

    Ketua Relawan Tebas Sarjan SH Konsolidasi ke Kediaman Korcam Tebas Karang Bahagia Siap Menangkan BN Holik Qodratulloh dan Faisal Hafan Farid

    Ketua Relawan Tebas Sarjan SH Konsolidasi ke Kediaman Korcam Tebas Karang Bahagia Siap Menangkan BN Holik Qodratulloh dan Faisal Hafan Farid

    Danramil 07 Cikarang Dampingi Kunjungan Menteri di PT Chery Motor Indonesia

    Danramil 07 Cikarang Dampingi Kunjungan Menteri di PT Chery Motor Indonesia

    2 Pelaku Iclik di Tangkap Polisi

    2 Pelaku Iclik di Tangkap Polisi

    Polda Metro Jaya Grebeg Kantor Komdigi Yang Mengelola Situs Judol

    Polda Metro Jaya Grebeg Kantor Komdigi Yang Mengelola Situs Judol