Polisi Datangi Sekolah Cegah Tawuran

Spread the love
Bekasi, aspirasidirect.com 

Polrestro Bekasi-Kapolsek Cikarang Utara, AKBP Mustakim, datangi sekolah bimbing pelajar cegah tawuran, smp.n.2 Karang Bahagia, Rabu (18/1/2023)
“Beberapa hari yang lalu ada dari siswa disini yang diamankan akan tawuran, maka dari itu kami datang kesini untuk mencegah supaya tidak terjadi tawuran lagi, kami berikan himbauan,” ujar Mustakim
Polisi datangi sekolah sebagai langkah preventif pencegahan marak aksi tawuran
“Supaya kedepan lebih baik lagi tidak ada kenakalan remaja, baik disekolah ataupun lingkungan tempat tinggalnya,” tegasnya
Polisi lakukan pembinaan terhadap pelajar, agar dapat melanjutkan pendidikan
“Usia masih 14 tahun dan dilakukan pembinaan supaya dapat melanjutkan kejenjang pendidikan,” imbuhnya
Ucapan terimakasih dari pihak sekolah kepada kepolisian yang sudah terjun langsung kelapangan untuk memberikan bimbingan terhadap para pelajar.(s).
Baca juga :  Tuding Kepentingan Pribadi Ketua DPRD Bakal di Demo LSM Snifer

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

WhatsApp

John Doe

Typically replies within a day

Hello, Welcome to the site. Please click below button for chatting me through Telegram.